PERAN SUMBER DAYA DALAM MENINGKATKAN PENGARUH TEKNOLOGI TERHADAP PRODUKVITAS

Authors

  • Lena Ellitan Staff Pengajar Fakultas Ekonomi - Universitas Widya Mandala Surabaya

:

https://doi.org/10.9744/jmk.5.2.pp.%20156-170

Keywords:

Technology, Resources, Productivity.

Abstract

With increasing global competition for manufacturers, interest has grown among researchers and practitioners in the role of technology in assisting firms to maintain their competitive advantage. Technology adoption is a powerful force for industrialization, increasing productivity, supporting growth, and improving the standards of living. One of the issues raised on the relationship between technology and competitive advantage is whether the relationship is the same for all organizations with abundant or scarce resources. This study focused on the role of resources on the technology-productivity relationship. Data were collected through mailed questionnaires to the CEO of Indonesian manufacturing firms. This study finds that soft technology have positive impacts on productivity. Furthermore, availability of resources is found to significantly moderate the relationship between technology and productivity. Abstract in Bahasa Indonesia : Dengan meningkatnya persaingan global diantara perusahaan manufaktur, perhatian peneliti dan praktisi semakin meningkat terhadap peran teknologi dalam membantu perusahaan untuk mempertahankan keunggulan kompetitif. Pengambilgunaan teknologi merupakan kekuatan untuk melakukan industrialisasi, meningkatkan produktivitas, dan memperbaiki standar hidup suatu negara. Suatu isu yang muncul dalam pembahasan mengenai hubungan teknologi dengan kinerja adalah apakah hubungan antara teknologi dengan kinerja akan sama bagi perusahaan yang beroperasi dalam lingkungan dengan sumber daya yang berlimpah atau sumberdaya yang langka. Studi ini memfokuskan pada peran ketersediaan sumber daya terhadap hubungan teknologi-produktivitas. Data dikumpulkan melalui survey surat yang ditujukan kepada pimpinan perusahaan. Studi ini menemukan bahwa hanya teknologi lunak yang berpengaruh signifikan terhadap produktivitas. Lebih jauh lagi, ketersediaan sumber daya terbukti secara signifikan memoderasi hubungan antara teknologi dengan produktivitas. Kata kunci: Teknologi, Sumberdaya, Produktivitas.

Downloads

Published

2004-06-04

How to Cite

Ellitan, L. (2004). PERAN SUMBER DAYA DALAM MENINGKATKAN PENGARUH TEKNOLOGI TERHADAP PRODUKVITAS. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 5(2), pp. 156-170. https://doi.org/10.9744/jmk.5.2.pp. 156-170